Bagi para gitaris pasti familiar dengan merek BOSS. Ya, BOSS memang terkenal dengan unit stompbox-nya. Tapi kali ini yang aku review adalah yg berbentuk multiFX. BOSS GT-8. Unit efek yang sering disebut sebagai efek yang paling rumit dalam sejarah!Aku review unit ini dari “isi”nya dulu. Ada beberapa model preamp terkenal yg tersedia...
Langganan:
Postingan (Atom)